Peringkat Berapakah Provinsi Anda dalam PISPK di akhir Februari 2018?

Sejak Desember 2017 yang lalu, telah dilakukan laporan kemajuan PISPK (Program Indonesia Sehat melalui Pendekatan Keluarga) baik tentang cakupan keluarga yang telah dikunjungi, capaian IKS (Indeks Keluarga Sehat) maupun capaian 12 indikator keluarga sehat. Pada saat pelaksanaan Rakerkesnas awal Maret 2018 ini dilaporkan pula perkembangan PISPK, sekaligus dibuat peringkat provinsi, peringkat kabupaten/kota termasuk kecenderungan peningkatannya. Tulisan berikut diambil dari hasil analisis tim yang dikoordinir oleh Dit. Pelayanan Kesehatan Primer Ditjen Pelayanan Kesehatan, Kementerian Kesehatan. Selamat menikmati hasil kajiannya.
[slideshare id=89604993&doc=layoutcetakevalpis-pkfeb2018-180305032944&type=d]